Selasa, 05 Februari 2013

4 Cara mudah Budidaya/Ternak Kenari


Burung kenari memang banyak sekali penggemarnya termasuk anda. Saat ini sudah banyak sekali orang yang ingin membudidayakan burung kenari ini,saat ini saya akan membahas 4 langkah mudah Budidaya/ternak kenari.Inilah langkah-langkahnya:

1.pembuatan kandang kenari
untuk ukuran kandang kenari ini kurang lebih dengan dimensi Panjang x Lebar x Tinggi  = 90cm x 50cm x 50cm setiap kandang,Dalam kandang tentunya wajib ada sarang, tempat pakan,tempat minum dan tangkringan.

2.Membedakan kenari jantan dan betina
Untuk membedakannya butuh kejelian tapi Adapun cirri-cirinya yaitu :
-Kenari jantan diusia muda ± umur 1.5 keatas sudah mulai belajar bunyi / ngriwik. Jantan dewasa berbunyi nyaring.
-Ukuan tubuh / bodi jantan cenderung ramping (memanjang), leher agak panjang, jika betina bodi kelihatan agak bulat.
 - Anus jantan bila dilihat ( dengan cara ditiup agar bulu disekitar tidak menghalangi) menonjol tegak lurus /vertikal, jika betina sebaliknya / horisontal.

3. menyatukan kenari jantan dan betina
Biarkan kedua kenari siap ternak atau sudah jodoh, biasanya pada saat jantan didekatkan dengan betina sijantan akan mengejar/menabrak sangkar dengan bunyi yang kenceng dan betinanya menggelepar-geleparkan sayapnya tanda  minta kawin.
Pada saat sore hari atau menjelang tidur kenari betina dan jantan tidur berdekatan.Sewaktu-waktu antara kenari betina dan jantan saling meloloh makanan.
Jika didalam sangkar betina di dikasih sarang beserta isinya, kenari betina akan menyusun atau merapihkan isi sarang, jika isi sarang sudah disusun biasanya betina siap ternak.

4.Sudah saatnya bertelur
Jika kenari sudah bertelur jaga kebrsihan kandang kenari, beri makan cukup. Moga bermanfaat..

2 komentar:

  1. Online Casino Online Casino Bonus Codes (2021)
    In this bonus you'll find free spins choegocasino at 온카지노 the official online casino site, without the need for any deposit required. This promotion applies งานออนไลน์ to all

    BalasHapus